NAMA PANITIA DARI MASA KE MASA DARI TAHUN 1921 S/D TAHUN 2023
Kemudian dalam bagian selanjutnya, kami mencoba menulis nama-nama yang pernah dan tercatat menjadi Panitia dari masa ke masa (tahun 1921 sampai dengan tahun 2023);
TAHUN 1921
- Daftar nama / susunan Panitia Tahun 1921 sebagai berikut dibawah ini:
- Raja Obaja Sianturi (Ama ni Huala)
- Ama ni Toga Barita Sianturi
- Raja Obaja Sianturi (Suhut Batu)
- Ompu Sipinggan Sianturi
- Ompu Si Rondang Sianturi
- Raja Polin Sianturi
- Ompu Hatian Sianturi (Guru Somalaing)
- Ompu Simarsingot Sianturi
- Ompu Sibaganding Sianturi
- Raja Isak Sianturi (Ama Ni Marhudogam)
- Raja Benjamin Sianturi
- Raja Paulus Sianturi
- Sintua Ruben Sianturi
- Ompu Jumaham Sianturi
- Ompu Paung Sianturi
- KK Jakob Sianturi
- Ama Rungga Sianturi (sian Sosor Sihilap)
- Ompu Parjimbolang Sianturi (Tunggul Ni Dolok)
- Ama ni Hopol Sianturi
- Raja Fredrik Sianturi
- Raja Henok Sianturi
- Ompu Julaga Sianturi
- Raja Petrus Sianturi
- Ompu Pulo Sianturi
- Ompu Doriangin Sianturi
- KK Rudding Sianturi sian Pakkat.
*** Mohon maaf molo tung soapala sirsir pe tarsurat goar-goar i, alana i dope naboi dapot dilului Panitia.
TAHUN 1963
Tahun 1963, dipaulima inganan natumimbo hapeahanni suman Patung ni Raja Simataniari Sianturi, laos marsada tahi do muse, Pomparan ni Ompunta Raja Simataniari Sianturi, diulaon hasadaon songonna ditaon 1921 i, napinadomu ni angka partahi:
- KK. Natan Sianturi;
- KK. Uba Sianturi;
- KK. Gideon Sianturi;
- SP. Sianturi (Pemangku);
- Ama ni Bosar Sianturi dohot
- PC. Simatupang,
Analisa sian goar na dapot hulului hami, kepanitiaan ujui didominasi natua-tua na tinggal di Bonapasogit. Songononma daftar nama / Susunan Panitia Pesta Tugu Raja Simataniari Sianturi pada tanggal 29/31 Juli Tahun 1963;
- Nama / Jabatan Panitia (Bonapasogit):
- KK. Natan Sianturi – Ketua I
- Sintua Tarahim Sianturi – Ketua II
- KK Alben Sianturi – Sekretaris I
- Sintua Japulung Sianturi – Sekretaris II
- Sintua Maulim Sianturi – Bendahara
- SP. Sianturi (Pemangku) – Penasehat
- KK Sie – Penasehat.
- Nama / Jabatan Sub Panitia (Medan)
- Guru Richard Sianturi – Ketua I
- Daulat Sianturi – Ketua II
- Guru Maulim Sianturi – Sekretaris I
- Mahadin Sianturi – Sekretaris II
- PC. Simatupang – Bendahara
- Polin Sianturi – Penasehat
*** Mohon maaf molo tung soapala sirsir pe tarsurat goar-goar i, alana i dope naboi dapot dilului Panitia.
TAHUN 1973
Dung taon 1963, 10 (sampulu) tahunan namangihut, imatahun 1973, marsada tahi do muse Pomparan ni Ompunta Raja Simataniari Sianturi patupahon Pesta Partangiangan 10 Tahunan di Tugu Raja Simataniari Sianturi. Analisa sian goar na dapot hulului hami, kepanitiaan ujui didominasi natua-tua na tinggal di Bonapasogit.
- Nama / Jabatan Panitia tahun 1973 (Bonapasogit):
- KK Alben Sianturi – Ketua I
- Sintua Kadi Sianturi – Ketua II
- Guru R. DJ Simatupang – Ketua III
- KK Sie Sianturi – Sekretaris I
- Guru Daulat Sianturi – Sekretaris II
- Sintua Maulim Sianturi – Bendahara
- Guru V. Sianturi – Publikasi
- UV. Sianturi – Dokumentasi
- Dohot angka pengurus-pengurus lingkungan
*** Mohon maaf molo tung soapala sirsir pe tarsurat goar-goar i, alana i dope naboi dapot dilului Panitia.
TAHUN 1983
Dung taon 1973, 10 (sampulu) tahunan namangihut, ima tahun 1983, marsada tahi do Pomparan ni Ompunta Raja Simataniari Sianturi patupahon Pesta Partangiangan 10 Tahunan di Tugu Raja Simataniari Sianturi. Analisa sian goar na dapot hulului hami, kepanitiaan ujui mulai berkolaborasi Pangaranto na di Medan, Siantar & Simalungun Sumatera utara dohot natua-tua na tinggal di Bonapasogit.
- Nama / Jabatan Panitia tahun 1983 (Medan):
- Drs Tahi H Simatupang SH, SE. – Ketua I
- AM. Simatupang – Ketua II
- Maruntung Henry Simatupang – Ketua III
- Nama / Jabatan Panitia tahun 1983 (Bonapasogit):
- KK Alben Sianturi – Ketua
- Gr. Hotman Sianturi (Op. Maria) – Sekretaris
- A. Datar Sianturi (Op. Oloan) – Bendahara
*** Mohon maaf molo tung soapala sirsir pe tarsurat goar-goar i, alana i dope naboi dapot dilului Panitia.
TAHUN 1993
Dung taon 1983, 10 (sampulu) tahunan namangihut, ima tahun 1993, marsada tahi do Pomparan ni Ompunta Raja Simataniari Sianturi patupahon Pesta Partangiangan 10 Tahunan Tugu Raja Simataniari Sianturi Tahun 1993. Analisa sian goar na dapot hulului hami, kepanitiaan ujui mulai berkolaborasi Pangaranto na di Medan, Siantar & Simalungun Sumatera utara dohot natua-tua na tinggal di Bonapasogit, songononma daftar nama / susunan Panitia Tahun 1993:
- Nama / Jabatan Panitia tahun 1993:
- SMT. Tom Sianturi – Ketua Umum
- Nama / Jabatan Panitia Panitia tahun 1993 (Bonapasogit):
- KK. Sampur Sianturi – Ketua
- Gr. Hotman Sianturi (Op. Maria) – Sekretaris
- Jonga Sianturi (Op. Gunawan) – Bendahara
*** Mohon maaf molo tung soapala sirsir pe tarsurat goar-goar i, alana i dope naboi dapot dilului Panitia.
TAHUN 2003
Dung taon 1993, 10 (sampulu) tahunan namangihut, ima tahun 2003, marsada tahi do Pomparan ni Ompunta Raja Simataniari Sianturi patupahon Pesta Partangiangan 10 Tahunan Tugu Raja Simataniari Sianturi Tahun 2003. Analisa sian goar na dapot hulului hami, kepanitiaan ujui mulai berkolaborasi Pangaranto na di Medan, Siantar & Simalungun Sumatera utara dohot natua-tua na tinggal di Bonapasogit, daftar nama / susunan Panitia:
- Nama / Jabatan Panitia tahun 2003:
- M. Simatupang – Ketua Umum
- Nama / Jabatan Panitia tahun 2003 (Bonapasogit):
- KK. Sampur Sianturi – Ketua
- Gr. Hotman Sianturi (Op. Maria) – Sekretaris
- Jonga Sianturi (Op. Gunawan) – Bendahara
*** Mohon maaf molo tung soapala sirsir pe tarsurat goar-goar i, alana i dope naboi dapot dilului Panitia.
TAHUN 2013
Dung taon 2003, 10 (sampulu) tahunan namangihut, ima tahun 2013, marsada tahi do Pomparan ni Ompunta Raja Simataniari Sianturi patupahon Pesta Partangiangan Bolon 10 TahunanTugu Raja Simataniari Sianturi Tahun 2013. Analisa sian goar na dapot hulului hami, kepanitiaan ujui mulai berkolaborasi Pangaranto Simataniari Sejabodetabek dohot natua-tua na tinggal di Bonapasogit, songononma daftar nama / susunan Panitia Tahun 2013:
- Nama / Jabatan Panitia tahun 2013:
- JMT. Simatupang – Ketua Umum
- SMT. Tom Sianturi – Ketua Pelaksana
- Jack Sianturi – Sekretaris
- Ny. St. DT. Sianturi br. Surbakti – Bendahara
- Nama / Jabatan Panitia tahun 2013 (Bonapasogit):
- KK. Sampur Sianturi – Ketua
- Gr. Hotman Sianturi (Op. Maria) – Sekretaris
- Jonga Sianturi (Op. Gunawan) – Bendahara
*** Mohon maaf molo tung soapala sirsir pe tarsurat goar-goar i, alana i dope naboi dapot dilului Panitia.
TAHUN 2021
PARNINGOTAN 100 TAON TUGU RAJA SIMATANIARI SIANTURI
- Sejak dibangun tahun 1921 dan kemudian dilanjut pada tahun 1963, untuk meningkatkan dasar yang lebih tinggi daripada kedudukan bagi Patung tersebut dan setelahnya dilanjutkan perayaan. Maka sejak tahun 1963 itu kemudian rutin diperingati, setiap sepuluh tahun sampai pada yang terakhir pada tahun 2013. Pasca acara pada tahun 2013, sebenarnya sudah ada petetapan agenda berikutnya yaitu; Perayaan Jubileum 100 tahun Tugu Raja Simataniari Sianturi, dihitung dari tanggal 16-09-1921 maka, pada bulan September tahun 2021 usia Tugu genap 100 tahun. Perencanaan, persiapan sampai pada bagian teknis pelaksanaan sudah disusun. Namun pandemi merebak diseluruh penjuru tak terkecuali Negara Indonesia sehingga membatasi kegiatan hanya dengan Doa.
- Pemberitahuan disebarluaskan pada 17 Agustus 2021 oleh panitia saat itu bagi seluruh Pomparan Raja Simataniari Sianturi dimanapun berada. Setelah Panitia melaksanakan rapat koordinasi pada hari Minggu, tanggal 15 Agustus 2021 di Lobutolong dan membawa hasil koordinasi pada rapat hari Selasa, tanggal 17 agustus 2021 (virtual zoom) dan kemudian atas dasar pertimbangan – pertimbangan, Panitia memberitahukan:
- Bahwa Panitia sepakat mengikuti dan menyesuaikan PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat), yang dimaksudkan untuk membatasi interaksi, pertemuan antara orang dengan orang dan kelompok dengan kelompok, yang diharapkan dapat mengurangi penularan COVID-19,
- Tajuk rencana PARNINGOTAN 100 TAHUN TUGU RAJA SIMATANIARI SIANTURI dengan PRASASTI BARU tetap akan dilaksanakan secara VIRTUAL LIVE STREAMING dengan DOA dan UNGKAPAN SYUKUR atas telah berdirinya Perkumpulan PAPOSMA SEDUNIA,
- , dilanjutkan laporan pertanggung-jawaban panitia sebagai tanda berakhirnya kepanitiaan dan Pemilihan Ketua Pembangunan Tugu, Ketua Panitia untuk rencana “Pesta sahali sampulu taon” tahun 2023.
- Walau dengan tantangan dan kesulitan serta keterbatasan karena pandemi covid19, Panitia Pesta Partangiangan Jubileum 100 Tahun telah melakukan banyak upaya, bagaimana caranya agar dapat mewujudkan agenda besar Perayaan Jubileum 100 Tahun Tugu Raja Simataniari Sianturi menjadi perayaaan akbar dalam sejarahnya. Upaya yang sudah dilaksanakan, baik langsung atau sebagai inisiator antara lain sebagai berikut;
- Mendukung Batara Sianturi/Boru Tampubolon, penerima mandat Pelaksana Tugas untuk Pengumpulan Data Tarombo / Silsilah / Sejarah Sianturi sekaligus sebagai Wakil Ketua Panitia, sehingga dapat terlaksananya beberapa pertemuan-pertemuan terkait dengan Tarombo Sianturi terhadap Tulang Marga Manurung, Hula-hula Marga Hutahaean, Hahadoli Simangonding, menghadiri undangan hahadoli Simangonding pertemuan dengan kelompok LG di Muara.
- Mendukung terciptanya Mars Raja Simataniari: Ciptaan/Syair – Ir. M.A. Sianturi dan Drs. JPM Sianturi, Aransemen: Johnny Sianturi, Koor: Paduan Suara Sianturi Simataniari (Dirigen: St. Ontang H. Sianturi), Choreographer: Elza Simanungkalit, Video: Frengki P. Sianturi & Nto Productions.
- Mendukung dan menyusun Tarombo Sianturi berikut data dan bukti bahwa Raja Sianturi / Anian Nauli br Manurung anaknya hanya 2 (dua) yaitu; Simangonding dan Simataniari “Sidua Sada Ihot” sekarang sampai pada Edisi 5.
- Menginisiasi Berdirinya Perkumpulan Parsadaan Pomparan Raja Simataniari Sianturi Boru Dohot Berena Se Dunia atau disebut PAPOSMA SE DUNIA, dengan Ketua Batara Sianturi / Boru Tampubolon dan dikukuhkan keberadaannya di Lobutolong saat acara Parningotan 100 Tahun Tugu Raja Simataniari Sianturi.
- Pada Kamis pagi tanggal, 16 September 2021, sukses melaksanakan acara Peringatan 100 Tahun Tugu Raja Simataniari Sianturi, secara tatap muka di Lobutolong dan live streaming di channel youtube Sianturi Simataniari 3,000 orang dan disemarakkan oleh kiriman bunga papan—ucapan selamat.
- Sukses membangun Prasasti Baru TUGU RAJA SIMATANIARI SIANTURI yang diresmikan pada hari Kamis, tanggal 16 September 2021, dengan data yang lebih lengkap.
- Memberi kemudahan akses bagi Perkumpulan dan kepanitiaan berikutnya, atas data dan informasi termasuk fasilitas saluran komunikasi yang sudah terbangun dan menjadi milik Perkumpulan.
- Adapun Panitia Pesta Partangiangan Jubileum 100 Tahun pada saat itu kembali berkolaborasi dengan wilayah dan daerah tapi yang kami cantumkan disini hanya antara lain saja seperti sebagai berikut:
- SMT. Tom Sianturi (Namora Sosualon, Namora Bandaulu) Nomor 16 – Ketua Panitia
- Batara P. Sianturi/R. Tampubolon (Datu Ronggur, Guru Talas) Nomor 17 – Wakil Ketua Panitia
- Hotli Junaidi Sianturi (Datu Ronggur, Guru Mangindangi) Nomor 16 – Sekretaris Panitia
- Ganda Sianturi (Namora Sosualon, Namora Bandaulu) Nomor 16 – Bendahara
Setiap perayaannya sejak tahun 1921 sampai pada tahun 2013 selalu dihadiri dari perwakilan dari tiap ompu yaitu BAGINDA MALIM dan TUNGGUL NI DOLOK. Demikian pula dengan proses penetapan panitia penyelengara, Paposma Medan dan Jabodetabek selalu memilih musyawarah untuk mufakat.
*** Didalam Kepanitiaan saat itu terbuka dan mengakomodir dari setiap perwakilan dan koordinator dari aspek namrompu-ompu dan dari tempat domisili, lebih kurang sama dengan susunan yang dipersiapkan dalam Proposal Pesta Sepuluh Tahunan ini.
Dalam proses perjalanannya, berdasarkan keputusan rapat pengurus PAPOSMA Se-Dunia tanggal 16 September 2021 yang lalu memutuskan beberapa ketetapan yang berkaitan dengan perayaan atau peringatan termasuk juga hasil rapat PAPOSMA se-Dunia pada tanggal 6 Maret 2022 yang menjadi panitia Pesta Sepuluh Tahunan Tugu Raja Simataniari Sianturi berikutnya, antara lain bahwa;
- Mengikuti Surat Keputusan PAPOSMA SE DUNIA Nomor: 002/SK-P/PS/III/2022
- Ditetapkan pada tahun 2023 yang akan datang Pesta Partangiangan 10 Tahun,
- Dan Jabodetabek (Sianturi Simataniari) masih menjadi panitia penyelenggara.
TAHUN 2023
Laporan Kegiatan Pesta Partangiangan 10 Tahunan Ke-07 Pomparan Raja Simataniari Sianturi Boru Dohot Berena Se Dunia di Lobutolong & di Jetun Silangit 22-24 Juni 2023
Sebagaimana kita ketahui suksesnya sebuah acara karena ada kepanitian yang di bentuk agar dapat membantu ketua Panitia agar lebih bersinergi, oleh karena itu dibentuklah susunan kepanitiaan inti disini mohom maaf tdk semua kami masukan nama nama yg aktip saja karena terlalu banyak:
Penanggung Jawab Acara
Penasehat
- JMT. Simatupang/br. Gultom
- Pnt. Ontang Sianturi/br. Aritonang
- St. Aden Sianturi/br. Hutabarat
- Kornel Sianturi/br. Samosir
- Albiker/br. Simanjuntak
- Pnt.SMT. Tom Sianturi/br. Manullang
- Sahat Simatupang /br. Tambunan
- Tunggul Simatupang/br. Simanungkalit
- Ny Bo. Simatupang br. Tobing
Boru Sipiu Jambulan
- Letjend (Purn). Hinsa Siburian/br. Sianturi
- Mayjend (Purn.) Minan Sinulingga/br. Sianturi
Panitia Pelaksana
- Ketua Panitia – St. Richardo Simatupang/br. Aritonang (Jakarta)
- Wakil Ketua 1 – Wesly Sianturi/br. Siregar (Sidikalang)
- Wakil ketua 2 – Esron Sianturi/br. Simanjuntak (Lobu Tolong sekitarnya)
- Sekretaris Umum, Jeffry Sahala Parlindungan Sianturi/br. Ginting Suka (Jakarta)
- Sekretaris 1 – Erwin Sianturi/br. Napitupulu (Jakarta)
- Sekretaris 2 – Togap Sianturi/br. Manurung (Silangit)
- Bendahara Umum – St. Sutrisno/br. Manurung (Jakarta)
- Bendahara 1 – Ny. H. Hutagalung Lisda Yunita br. Simatupang (Silangit)
Selain itu guna mendukung panitia inti di bentuk lagi seksi – seksi yaitu sebagai berikut:
I. Koordinator Seksi Adat, Hiburan, Umum dan Kerohanian
- Amang Lincon Sianturi (Op. Bastian Doli)/br. Nainggolan (+)
Anggota Seksi Adat dan Hiburan
- Efendi Sianturi/br. Siregar.
- St. Budiman Sianturi/br. Sitompul.
- St. Tarigan/br. Simanjuntak
- Kamarudin Sianturi/br. nainggolan (Medan)
- JPM. Sianturi/br. Htagalung (+)
Seksi Kerohanian
- Ny. Manullang Pdt. Rintalori br. Sianturi, Mth.
- Pdt. Donal Sianturi, Mth.
Seksi koor
- Pnt. Ontang Sianturi/br. Aritonang
Seksi Umum dan Hiburan
- Janviktor Pasaribu/R. br Sianturi
Seksi Keamanan
Koordinator Keamanan
- Kombes (Purn). Robin Simatupang/Pdp. VM. br. Pasaribu
Wakil Koordinator Keamanan
- Akp. H. Hutagalung/Lisda br. Simatupang
- Bactiar Sianturi
- dll
Seksi Konsumsi
Koordinator Konsumsi
- Ny. St Dt. Sianturi br. Surbakti (Koordinator) dan dibantu semua ibu
- ibu ibu Panitia pesta yang ada di Bonapasogit.
Seksi Peralatan, Logistik dan transportasi
- Benton Sianturi/br. Sitinjak
- Marudut Sianturi/br. Lumban Raja
- Surta Sianturi/br. Tampubolon
- Frans anjas Sianturi/br. Sipahutar
- Yunior Sianturi/br. Sagala.
- Esron Siregar/br. Sianturi dan lainnya yg tidak kami tilis disini
Seksi Humas/Dokumentasi dan Informatika
- Jeffry Sahala Parlindungan Sianturi/br. Ginting Suka
- Tujuan Sianturi/br. Nababan
Seksi Dana dan Usaha yang aktif
Koordinator
- Frangki Sianturi/br. Pangaribuan
Anggota
- Bomper Sianturi/br. Dalimunte
- Asal Sianturi/br. Nainggolan
- Mian Sianturi/br. Sitanggang
- OJS. Simatupang/br. Siahaan
- Efrain Sianturi/br. Hutabarat
- Binsar Sinaga/br. Sianturi,
- Dan semua dari wilayah yg tdk kami tulis disini
Seksi Dana dan Ketua Namarompu – ompu Jakarta
Ketua Namarompu – ompu Jabodetabek
- Ketua Punguan Ompu Guru Talas – St. Sabar Sianturi/br. Lumban Raja
- Ketua Punguan Ompu Guru Mangindangi – Hisar Simatupang/br. Simanjuntak
- Ketua Punguan Ompu Datu Pejel – Lambas Sianturi/br. Manullang
- Ketua Punguan Ompu Namora Sosualon, Namora Panaluan – Oliver Sianturi/ br Siringoringo
- Ketua Punguan Ompu Namora Sosualon, Namora Bandaulu – Erwin Sianturi/br. Napitupulu
- Ketua Punguan Ompu Namora Sosualon, Sabungan Napaeran – Sahat Simatupang/br. Tambunan
- Ketua Punguan Ompu Namora Mandailing – Tunggul Simatupang/br. Simanungkalit
- Ompu Tunggul Ni Dolok – Ny BO. Simatupang br. Tobing
Wilayah- wilayah yang telah berpartisipasi yang tidak dapat kami sebutkan Satu persatu dengan total wilayah 51 wilayah dan 234 personil diluar wilayah USA.
Semua seksi ini terbentuk juga melibatkan daerah atau wilayah atau Namarompu Ompu dengan maksud agar banyak yang terlibat di kepanitiaan ini agar dapat menggugah saudara-saudara kita menyumbangkan tenaga maupun pikiran maupun memberikan bantuan untuk acara kita ini secara gotong royong untuk kepentingan bersama di acara pesta syukuran kita ini.
Dari seluruh seksi yang telah dibentuk dapat di lihat saling bersinergi satu dengan yang lain, misalnya tanpa seksi dana, seksi acara tidak akan dapat berjalan dengan baik, begitu juga dengan seksi konsumsi tanpa dana tidak akan bisa kita membayar konsumsi selama 3 hari begitu juga untuk bidang lainnya seperti peralatan dan dekorasi serta lainnya yang saling menunjang acara kita ini.
Disini dapat kami laporkan untuk Acara Adat, hiburan dan kebaktian semua berjalan lancar mulai tgl 22 Juni 2023 di Tugu atau di Lobu Tolong dan tgl 23-24 Juni 2023 di Jetun-Silangit.
II. Laporan Acara Pesta
- Kegiatan tanggal 22 Juni 2023 (Acara Kebaktian dan Hiburan)
- Acara kebaktian dilaksanakan sesuai dengan Jadwal yang sudah ada yaitu di mulai tanggal 22 juni 2023, setelah acara berjalan disertai doa bersama di Tugu dan diiringi Tortor dan pemberian kata sambutan yang dihadiri oleh semua keluarga besar, kita Kembali ke Lobu Tolong Bagasan mengikuti acara kebaktian jam 9:00 wib pagi, adapun yang bertugas pada Acara kebaktian tersebut:
- Pengkotbah – Pdt. Ramses Manurung Mth dari HKBP Sudirman Medan
- Maragenda – Ny Manullang Pdt Rintalori br Sianturi dari HKBP Depok,
- Song leader – Yosep Sianturi dan patner dari Siborong borong.
- Diikuti oleh Koor mars Sianturi dari Paposma Jakarta Yang dipimpin oleh – Pnt. Ontang Sianturi.
- Semua acara kebaktian dari awal hingga akhir berjalan dengan lancar, untuk persembahan yang dikumpulkan berjumlah Rp 6.400.000, sesuai dengan kesepakatan dibagikan kepada 11 Gereja yang ada di Lobu Tolong, Paranginan dan sekitarnya.
- Selesai acara kebaktian dilanjutkan dengan acara Manjalo Gondang dan manortor anak-anak dari Bonapasogit, pomparan dari Sianturi Simataniari Boru – Bere, kemudian dilanjutkan dengan makan siang, acara dari masing masing wilayah hingga makan malam bersama jam 19.00 wib, setelah itu acara hari pertaman ditutup dengan acara hiburan sampai dengan jam 21.00 wib.
- Acara kebaktian dilaksanakan sesuai dengan Jadwal yang sudah ada yaitu di mulai tanggal 22 juni 2023, setelah acara berjalan disertai doa bersama di Tugu dan diiringi Tortor dan pemberian kata sambutan yang dihadiri oleh semua keluarga besar, kita Kembali ke Lobu Tolong Bagasan mengikuti acara kebaktian jam 9:00 wib pagi, adapun yang bertugas pada Acara kebaktian tersebut:
- Kegiatan tanggal 23 Juni 2023
- Pada pagi hari Pemotonogan kerbau jam 6 pagi di Lobu Tolong. Di Jetun Setelah selesai sarapan pagi jam 8.00 wib, dilanjutkan dengan pemberian kata sambutan dari perwakilan Baginda Malim danTunggul Ni Dolok, wilayah serta Ketua Panitia, DPW, DPD, selanjutnya menerima/menyambut kehadiran tulang Raja Manurung dan Hula – hula Hutahaen, menerima ulos dari tulang Manurung yang diberikan kepada Raja Sianturi Simataniari, menerima ulos dari Hula-hula Raja Hutahaean, menyambut kehadiran perwakilan amangboru Banjarnahor dan Datu Mangambe dan Mangambit silaban dan perwakilan Tunggul Ni Dolok, dilanjutkan dengan makan siang bersama.
- Selesai acara makan siang jam 14:00 wib Pemberian Tungkot tunggal Panaluan Kepada ketua PAPOSMA SE DUNIA oleh Ketua Penasehat & anggota penasehat.
- Pemberian hadiah- hadiah penghargahan kepada anak anak sekolah dan Door Prize, serta pemberian hadiah kepada yang berumur 75 tahun.
- Pemberian Lembu oleh Bius Simatupang yang di wakili oleh Ketua Bius dari ketiga marga (Togatorop, Sianturi, Siburian) turut hadir Penasehat sorbanua Amang LetJend (Purn) Hinsa Siburian dan ketua Simatupang, Amang Tondi Siburian dan Bazoka Togatorop serta para pengurus Simatupang lainnya dari Bonapasogit.
- Makan malam dilanjutkan dengan acara hiburan oleh artis-artis daerah
- Dan acara manortor diiringi Gondang Sabangunan, pukul 19:00 wib selesai
- Makan malam, acara penutup dan doa.
- Kegiatan tanggal 24 juni 2023
- Selesai sarapan pagi, kita bernyanyi lagu Indonesia Raya
- Lagu Mars Sianturi Simataniari
- MoU antara PAPOSMA SE DUNIA dengan DEL yang diwakili oleh dekan Fakultas Vokasi Riyanthi Sianturi dan dari WR3 (Bagian Kerja sama), untuk kedepannya agar keluarga besar Sianturi Simataniari, boru-bere dapat bersekolah lagi ke jenjang yang lebih Tinggi dan apabila kesulitan pendanaan dapat dibantu oleh PAPOSMA SE DUNIA dan pihak sekolah DEL, kemudian dilanjutkan penyerahan hadiah untuk pemenang lomba lagu Mars dan kepada pencipta lagu mars Sianturi Simataniari.
- Pelantikan dari DPD maupun DPW dan rapat evaluasi selesai acara PAPOSMA pukul 17:30 wib. Menyanyikan lagu Oh Tano Batak dan ditutup dengan doa oleh Inang Pdt. Rinta Lori br Sianturi. Mth, bersalam salaman serta photo bersama semua panitia dan pengurus, demikian laporan acara pesta syukuran semua berjalan on schedule dan lancar tidak ada halangan atau gangguan.
- Selesai pesta, acara Mangan Sipitudai ke Lobutolong Bagasan diikuti oleh ketua Panitia Wakil ketua 1 dan 2, Sekretaris Panitia dan Sekjen PAPOSMA SE DUNIA serta penasehat dan perwakilan wilayah dan Panitia Bonapasogit serta dari Jakarta, tak lupa Panitia
- Mengucapkan terimakasih kepada Suhut Batu atau tuan rumah atas terlaksananya acara Pesta Partangiangan 10 Tahunan Ke-07 Pomparan Raja Simataniari Sianturi Boru Dohot Berena Se Dunia ini berjalan dengan lancar, puji Tuhan tidak ada hambatan selama tiga hari acara dan dapat berjalan dengan Lancar, adapun kekurangan atau kelebihan semua dapat kita perbaiki kedepan di acara yang akan kita laksanakan pada tahun 2028, dimana panitia sudah ditunjuk yaitu dari Bonapasogit yang diketuai oleh Amang Bomper Sianturi, mari kita dukung acara tahun 2028, Tuhan Yesus memberkati kita semua, semoga kita semua diberikan kesehatan, rejeki dan suka cita.
Demikian yang dapat kami sampaikan mengenai kegiatan acara kita yang terakhir pada Pesta Partangiangan 10 Tahunan Ke-07 Pomparan Raja Simataniari Sianturi Boru Dohot Berena Se Dunia tanggal 22-24 juni 2023 yang lalu, terimakasih atas semua dukungannya.